SERUIT

seruit disebut dengan istilah nyeruit.. yang artinya adalah kegiatan makan yang dilakukan secara bersama-sama dengan hidangan sebagaimana tersebut di atas, yaitu
sambal
seruit, ikan gabus bakar, lalapan berupa ketimun, labu siam rebus, daun-daunan
segar, terong lurik muda yang bulat-bulat, dengan nasi putih yang masih “ngepul”
panas. waktu saya nyobain sih emang mantap gitu sih, pedes-pedes nikmat gimana
gitu...
Beberapa jenis masakan
khas Lampung tersebut diantaranya adalah Seruit….Biasanya masakan khas Lampung
ini menggunakan ikan sebagai bahan utamanya….Jenis ikan yang digunakan oleh
masyarakat Lampung saat mengolah masakan Seruit antara lain, ikan belide, ikan
sungai, ikan baung, dan ikan layis…. Lampung adalah seruit yaitu Makanan
khasmasakan ikan digoreng atau dibakar dicampur sambel terasi, tempoyak (olahan
durian) atau mangga…
Tidak ada komentar:
Posting Komentar